Kita sering melihat sebuah aplikasi berbasis windows, seperti: absensi, program tool, aplikasi office, dan sebagainya. Tentu kita ingin mengetahui bagaimana cara mebuat alikasi-aplikasi tersebut. Salah satu bahasa pemrograman yang paling mudah dipelajari adalah Visual Basic. Program ini tidak terlalu banyak menggunakan symbol sehingga memudahkan kita untuk mempelajarinya.
Buku ini dirancang untuk pemula, dimulai dari membuat program aplikasi sederhana, kompilasi, setup, dan menginstalasi ke Windows. Selain itu, dilengkapi dengan latihan yang diambil dari cuplikan-cuplikan aplikasi Windows untuk memudahkan pemahaman dalam merancang aplikasi yang lebih luas.
Teknik penulisan yang runut, memungkinkan Anda untuk berlatih hingga akhir buku.
- Home
- Edited
- Editing
- Editor
- visual basic
- Mudah & Cepat Menguasai Visual Basic
Mudah & Cepat Menguasai Visual Basic
Related Post
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 komentar