Di buku ini, dijelaskan beberapa tip dan trik menghasilkan foto macro yang menawan menggunakan alat bantu yang cukup murah, di antaranya:
- Macro Photography dengan Close Up Filter
- Macro Photography dengan Lup
- Macro Photography dengan Extension Tube
- Macro Photography dengan Ring Pembalik
- Pencahayaan Dalam Macro Photography
- Olah Digital Untuk Macro Photography
Di samping itu, dijelaskan pula bagaimana mengatur pencahayaan dan mengolah hasil akhir sebuah foto supaya lebih menawan, meskipun foto tersebut awalnya sangat jelek.
0 komentar